Blogging : Read More in New Blogger

Sebenernya, udah banyak para senior yang bahas gimana cara buat “Read More” di Blogger yang menggunakan New Template. Kayak mas agus hery, isnaini, kolom Mario, dan senior senior lain yang memang udah “ jago “. Tapi sebagai mahasiswa bodoh tak berotak, saya juga ingin membahasnya, coz kemaren ada yang nanya ( hueks…. Bangga )

1. login, dan masuklah ke halaman editing template
2. lalu Klik tab Edit HTML
3. di bagian atas box, ada sebuah box yang bersebelahan dengan expand widget template, beri centang di box tersebut
4. cari lah <div class='post-body'>
5. lalu copy dan paste-kan code di bawah ini, tepat dibwah kode tersebut

<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>

<style>.fullpost{display:inline;}</style>

<p><data:post.body/></p>

<b:else/>

<style>.fullpost{display:none;}</style>


6. cari lagi code <p><data:post.body/></p>
7. lalu copy dan pastekan lagi kode dibawah ini tepat di bawah code tersebut

<a expr:href='data:post.url'>Read More......</a>

</b:if>


8. setelah itu, save lah template anda
9. udah??? Masih belum. Ada satu langkah lagi agar “ read more” ini menjadi perfect
10. coba lah buat satu postinga.
11. masuk lah ke Edit HTML mode
12. disini anda harus memasukkan code berikut

<span class="fullpost"> </span>

13. bagaimana cara menggunakannya???
a. Postingan yang ingin ditampilkan ada diatas code
<span class="fullpost">
b. Lalu postingan yang ingin di potong berada setelah kode tersebut
c. Jangan lupa postingan anda harus di akhiri dengan </span>

Contoh :

Isi yang ingin di tampilkan , blab la bla
<span class="fullpost">
isi yang di potong, bla bla bla
</span>

14. untuk mempersingkat waktu anda bisa menggunakan Post template, dengan memasukkan kode tersebut menjadi salah satu post template anda

selamat mencoba ( moga gak error ) n salam nge-blog


Komentar

Postingan populer dari blog ini

My wish on 2008

2 tahun ngeblog, dan hasil dari 2 tahun itu

Welcome 2008