Blogging : What are Spam Blogs ??

Pernah mendengar sebuah blog menjadi spam bagi pengunjungnya??? saya belum pernah nemu blog yang jadi spam, tapi baiknya kita bahas tentang masalah ini..

Blog spaming adalah sebuah blog yang selalu mengarahkan pengunjungnya ke sebuah halaman web lain, atau lebih dikelanl dengan link spaming. Blog ini tidak ada hubungan dengan isinya, isi yang tak jelas, serta link yang terlalu banyak ke sebuah halaman web lain.

Spams blog menyebabkan banyak masalah bagi pengunjungnya, salah satunya memperlambat watu anda dalam me-load halaman blog tersebut. Blog ini mampu mengelabui search engine, membuat blog ini susah ditemukan isi yang sebenarnya, dan biasanya akan mengelabui para pengunjungnya lewat mesin pencari. Mereka biasanya akan mengambil content dari situs situs lain di internet, membuat tulisan orang lain seakan akan miliknya. Mereka juga bisa membuat postingan spam secara otomatis dalam jumlah yang sangat banyak.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

My wish on 2008

2 tahun ngeblog, dan hasil dari 2 tahun itu

Welcome 2008